Kesunyian bisa begitu indah. Kesunyian juga bisa begitu menyakitkan. Allah Maha Baik, Dia membebaskan kita memilih, apapun dalam hidup ini, tentusaja dengan dengan segala akibat dan konsekuensinya masing-masing.
Kesunyian bila ditanggapi dengan penuh sukacita maka akan melahirkan hal-hal yang indah. Dalam sunyi seorang hamba bisa khusyuk berbicara dengan Sang Maha Penciptanya, dalam sunyi sebuah perenungan, introspeksi diri bisa dijalani dengan jernih, dalam sunyi seorang penyair akan melahirkan karya karya hebat. Namun dalam sunyi juga bila ditanggapi dengan penuh kesedihan yang lahir adalah rasa semakin sunyi yang menyakitkan, merasa terasing, sendiri, terbuang, dan akhirnya energi habis untuk hal yang sia-sia.
Allah Maha Baik, Dia membebaskan kita memilih jalan yang manapun, lantas mengapa kita tidak memilih jalan yang membuat diri kita bahagia???
by Rina Khusnawati on Friday, 10 December 2010 at 01:18
Malam ini, kesunyian yang indah membuat aku bisa menuliskan ini, Allah begitu baik, Alhamdulillah.
Kesunyian bila ditanggapi dengan penuh sukacita maka akan melahirkan hal-hal yang indah. Dalam sunyi seorang hamba bisa khusyuk berbicara dengan Sang Maha Penciptanya, dalam sunyi sebuah perenungan, introspeksi diri bisa dijalani dengan jernih, dalam sunyi seorang penyair akan melahirkan karya karya hebat. Namun dalam sunyi juga bila ditanggapi dengan penuh kesedihan yang lahir adalah rasa semakin sunyi yang menyakitkan, merasa terasing, sendiri, terbuang, dan akhirnya energi habis untuk hal yang sia-sia.
Allah Maha Baik, Dia membebaskan kita memilih jalan yang manapun, lantas mengapa kita tidak memilih jalan yang membuat diri kita bahagia???
by Rina Khusnawati on Friday, 10 December 2010 at 01:18
Malam ini, kesunyian yang indah membuat aku bisa menuliskan ini, Allah begitu baik, Alhamdulillah.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar